Posted by : Unknown Wednesday, May 22, 2013



Bahan Pisang Karamel:
5 buah pisang tanduk, kupas, potong 20 cm, belah memanjang (kalau tidak ada boleh rajanangka)
20 lembar kulit lumpia
10 sdm gula pasir
minyak untuk menggoreng
Tips : Isian bisa dikreasikan sesuai persediaan bahan baku di kulkas bunda, kalau ada meses coklat atau keju , bisa jadi opsi pilihan rasa :)
Bahan perekat:(aduk rata)
2 sdm tepung terigu
5 sdm air

Cara membuat:
1. Ambil selembar kulit lumpia, letakkan potongan pisang tanduk, taburi gula pasir.
2. Gulung, padatkan, rekatkan ujungnya dengan bahan perekat.
3. Lakukan langkah nomor 1 dan 2 hingga pisang dan kulit lumpia habis.
4. Panaskan minyak, goreng hingga matang dan berwarna kuning kecoklatan.
5. Angkat, tiriskan, sajikan.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Popular Post

Powered by Blogger.

Blog Archive

Labels

- Copyright © Aneka Resep Masakan 2013 -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -